Sekedar mengingat kembali bahwa Kalimat Aktif adalah kalimat yang subjectnya melakukan pekerjaan, sedangkan Kalimat Pasif (Passive Voice) merupakan kalimat yang Subjectnya dikenai pekerjaan.
Contoh kalimat aktif misalnya : Dia mencari, Kami menunggu, Mereka mengundang, dan sebagainya.
Sedangkan contoh kalimat pasif misalnya : Dia dicari, Kami ditunggu, Mereka diundang, dan lain-lain.
Kalimat Aktif merupakan kalimat yang menggambarkan Subject (pelaku) yang secara Aktif melakukan suatu pekerjaan, Misalnya :
- Saya menulis sebuah Cerpen,
- Mereka menonton TV,
- Kami mempelajari Bahasa Inggris, dan sebagainya.
- Subjek pada kalimat aktif dirubah menjadi Objek pada kalimat pasif.
- Sebaliknya, Objek pada kalimat aktif dirubah menjadi Subjek pada kalimat pasif.
- Predikat pada kalimat pasif selalu selalu terdiri dari : Be + V3
- Sebuah Cerpen ditulis oleh saya,
- TV itu ditonton oleh mereka,
- Bahasa Inggris dipelajari oleh kami.
Active : I write a short story (Saya menulis Cerpen)
Passive : A short story is written by me (Cerpen ditulis oleh saya)
Selanjutnya, untuk mengetahui rumus Passive Voice dalam 16 Tenses, silahkan ikuti tautan-tautan berikut ini :
- Rumus Passive Voice dalam Simple Present Tense
- Rumus Passive Voice dalam Simple Past Tense
- Rumus Passive Voice dalam Present Continuous Tense
- Rumus Passive Voice dalam Present Future Tense
- Rumus Passive Voice dalam Present Perfect Tense
- Rumus Passive Voice dalam Past Continuous Tense
- Rumus Passive Voice dalam Present Perfect Continuous Tense
- Rumus Passive Voice dalam Present Future Continuous Tense
- Rumus Passive Voice dalam Present Future Perfect Tense
- Rumus Passive Voice dalam Present Future Perfect Continuous Tense
- Rumus Passive Voice dalam Past Perfect Tense
- Rumus Passive Voice dalam Past Perfect Continuous Tense
- Rumus Passive Voice dalam Past Future Tense
- Rumus Passive Voice dalam Past Future Continuous Tense
- Rumus Passive Voice dalam Past Future Perfect Tense
- Rumus Passive Voice dalam Past Future Perfect Continuous Tense